Monthly Archives: November 2022

Ajak Warga Lebih Mandiri Di Era Globalisasi, Pemuda Pemudi Desa Jayapura Cigalontang Gelar Pasar Minggu Ceria

Ajak Warga Lebih Mandiri Di Era Globalisasi Kabupaten Tasikmalaya, analisaglobal.com — Pasar Minggu Ceria sebuah aktivitas dalam bentuk gelaran potensi produk beragam mulai dari kuliner, kerajinan, pertanian dan pertunjukan edukasi yang berasal dari, oleh dan untuk masyarakat Desa Jayapura khususnya, dan umumnya untuk masyarakat. Kegiatan tersebut di gelar di kampung …

Read More »

Kapolres Ciamis Pimpin Pengamanan Kegiatan Jalan Sehat Di Alun-Alun Ciamis

Kapolres Ciamis Pimpin Pengamanan Kabupaten Ciamis, analisaglobal.com — Personel gabungan TNI-Polri dan instansi pemerintah terkait laksanakan pengamanan kegiatan jalan sehat di wilayah pusat kota Kabupaten Ciamis. Pengamanan ini terpusat di kawasan alun-alun Ciamis, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, Minggu (20/11/2022). Pengamanan ini dipimpin langsung oleh Kapolres Ciamis AKBP Tony Prasetyo Yudhangkoro, …

Read More »

Perempuan Muda Yang Senang Bertani, Bukan Soal Gengsi Tapi Ini Adalah Penopang Pangan Kita

Perempuan Muda Yang Senang Bertani Kabupaten Ciamis, analisaglobal.com — Tak banyak perempuan muda yang ingin menggeluti profesi sebagai petani. Tapi anggapan itu tak berlaku bagi perempuan cantik asal Pamarican. Dia adalah Tatin Trismawati, perempuan berusia 34 tahun itu memilih untuk belajar bertani. Sebuah pekerjaan yang tak banyak menjadi pilihan kaum …

Read More »

Milangkala Ke-2 Tahun, Media Online analisaglobal.com Gelar Silaturahmi Di Wisata Cadas Ngampar

Milangkala Ke-2 Tahun Kabupaten Ciamis, analisaglobal.com — Bertempat di wisata Cadas ngampar, desa Gunungsari, kecamatan Sadananya, kabupaten Ciamis. Jajaran redaksi media online analisaglobal.com beserta para kabiro dan wartawan melaksanakan syukuran perayaan milangkala yang ke 2 tahun, Sabtu (19/11/2022). Dengan mengambil tema “Bernarasi Dengan Harmoni, Menyuguhkan Berita Untuk Indonesia,” perayaaan milangkala …

Read More »

Kapolres Ciamis Hadiri Penutupan Porprov XIV Jabar 2022 di Alun-Alun Ciamis

Kapolres Ciamis Kabupaten Ciamis, analisaglobal.com –– Kapolres Ciamis AKBP Tony Prasetyo Yudhangkoro, SH., S.I.K., M.T., menghadiri Penutupan Porprov XIV Jabar Tahun 2022 di kawasan Alun Alun Ciamis, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, Sabtu (19/11/2022). Kedatangan Kapolres Ciamis dalam rangka untuk memastikan pengamanan berjalan sesuai dengan SOP yang ditentukan. Selain itu juga …

Read More »

Seorang Pria Tewas Tertemper Kereta Api di Jamanis, Korban Terseret Hingga 15 Meter

Seorang Pria Tewas Tertemper Kereta Api di Jamanis Kabupaten Tasikmalaya, analisaglobal.com — Seorang pria Tewas  tertemper Kereta Api Mutiara Selatan relasi Bandung – Surabaya di Kampung Jamanis Desa Tanjungmekar Kecamatan Jamanis  Kabupaten Tasikmalaya, Sabtu,(19/11/22) Kapolsek Jamanis Polres Tasikmalaya Kota IPTU Imang Sunarman membenarkan adanya warga yang tertemper Kereta Api. Korban …

Read More »

Kapolres Ciamis Pimpin Apel Gelar Pasukan Pengamanan Penutupan Porprov XIV Jabar 2022

Kapolres Ciamis Pimpin Apel Gelar Pasukan Kabupaten Ciamis, analisaglobal.com – Ratusan personel gabungan TNI-Polri dan Instansi terkait melaksanakan apel gelar pasukan pengamanan Penutupan Porprov XIV Jabar Tahun 2022. Apel tersebut digelar di kawasan slun-alun Ciamis, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, Sabtu (19/11/2022). Apel gelar pasukan ini dipimpin langsung oleh Kapolres Ciamis …

Read More »

Team Bola Volley Putra Kab. Ciamis Persembahkan Medali Emas Usai Tundukan Kab. Bekasi

Team Bola Volley Putra Kab. Ciamis Subang, analisaglobal.com – Melalui perjuangan yang sangat melelahkan untuk menundukkan tim-tim tangguh di Kabupaten Subang, Tim Bola Volley Putra Kabupaten Ciamis akhirnya berhasil menempati posisi teratas sebagai Juara 1 pada Kejuaraan Bola Volley Putra di Porprov XIV Jabar 2022. Babak akhir kejuaraan yang digelar …

Read More »

Presiden Jokowi Apresiasi Kerja Keras Seluruh Pihak, Angkat Jempol Untuk PLN

Presiden Jokowi Apresiasi Kerja Keras Seluruh Pihak Bali, analisaglobal.com – Presiden Joko Widodo (Jokowi) resmi menutup Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 Indonesia, yang digelar pada 15-16 November 2022. Lancarnya rangkaian agenda pertemuan 20 pemimpin negara besar serta puluhan lembaga internasional ini tidak terlepas dari keandalan pasokan listrik dari PT PLN …

Read More »