3 Orang Bidan Terkonfirmasi Covid-19, Pelayanan Puskesmas Salawu di Tutup Sementara

“Seluruh petugas sedang dalam masa isolasi mandiri sambil menunggu hasil swab tes”. ujar Agus sukmana.

Lanjut Agus menerangkan, untuk pelayanan kesehatan sementara di tutup dan akan dibuka kembali hari rabu tanggal 13 januari 2021. Dan Untuk sementara pelayanan dialihkan ke puskesmas terdekat seperti puskesmas Mangunreja, puskesmas Puspahiang dan juga puskesmas Tinewati. terangnya

Agus juga menghimbau kepada seluruh warga untuk selalu mengikuti protokol kesehatan karena hal itulah yang saat ini bisa menghambat penularan Covid-19. Himbaunya

Warga berharap pelayanan puskesmas Salawu bisa secepatnya buka kembali karena banyak masyarakat dari desa yang jauh harus nambah lagi pengeluaran. Ungkap salah seorang warga.***Yos Muhyar

About analisaglobal

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *