Anah Warga Desa Cisadap Ciamis Terluka Parah Diwajah Usai Digigit Anjing

Sementara itu, Kepala Bidang P2P Edis Herdis, S.Sos, MM, melalui Pendi selaku bagian program zoonosis menuturkan, kemarin kita mendapat laporan terkait adanya kasus gigitan anjing yang terjadi di Desa Cisadap, hari itu juga saya langsung ke Rumah Sakit dengan membawa vaksin anti rabies dan itu langsung dilakukan penyuntikan langsung 2 vial di tangan kanan dan kiri, tuturnya.

Selanjutnya, Dinas Kesehatan Ciamis berkoordinasi dengan Dinas Peternakan untuk mengobservasi anjing yang menggigit korban. Nanti Dinas Peternakan yang mengobservasi hewan tersebut selama 2 minggu dan hewan tersebut harus di kandang dan diberi makan seperti biasa, lanjutnya.

Untuk pasien sendiri, kami Dinas Kesehatan sudah menitipkan ke Puskesmas Imbanagara dan sudah dibekali vaksin 2 vial untuk disuntikan dihari ke 7 dan hari ke 21 kedepan, ungkapnya.

“Guna menjaga stamina korban karena terdapat banyak luka di tubuh korban diharapkan korban mengikuti anjuran dokter dan melakukan kontrol ke Rumah Sakit, ucap Pendi. (Dods)

Baca Juga Akibat Hujan Deras, Satu Unit Rumah Warga di Desa Cisadap Ciamis Tertimpa Pohon

About analisaglobal

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *