Bandung

Libatkan Pelaku Usaha, Bansos Provinsi Jabar Tahap III Gerakkan Ekonomi Masyarakat

Kota Bandung, analisaglobal.com — Pelibatan pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM), pekerja lokal, dan pesantren, dalam pengadaan dan pengemasan bantuan sosial (bansos) Provinsi Jawa Barat (Jabar) tahap III mampu menggerakkan ekonomi daerah sekaligus meningkatkan daya beli masyarakat. Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jabar Mohamad Arifin Soedjayana mengatakan, pelibatan …

Read More »

Gubernur Jabar Tetapkan Upah Minimum Provinsi Tahun 2021

Kota Bandung, analisaglobal.com — Gubernur Jawa Barat (Jabar) Ridwan Kamil menetapkan Upah Minimum Provinsi (UMP) Provinsi Jabar tahun 2021 sebesar Rp1.810.351,36. Besaran UMP Jabar 2021 diatur dalam Keputusan Gubernur Jabar Nomor 561/Kep.722-Yanbangsos/2020 tentang Upah Minimum Provinsi Jawa Barat Tahun 2021. Penetapan tersebut diumumkan Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi …

Read More »

Sebanyak 78 Wisatawan Reaktif Rapid Test Dalam Operasi Gabungan

Kota Bandung, analisaglobal.com — Satuan Tugas (Satgas) Penanganan COVID-19 Daerah Provinsi Jawa Barat (Jabar) mengimbau masyarakat yang ingin berwisata untuk menerapkan protokol kesehatan dengan ketat. Berdasarkan data yang dirangkum Satgas Penanganan COVID-19 Jabar pada Jumat (30/10/20) pukul 21:00 WIB, sebanyak 78 wisatawan reaktif rapid test dalam operasi gabungan Satgas Penanganan …

Read More »

Edward Snowden, Kerahasiaan dan Sensitivitas Informasi Intelijen

Oleh : Dede Farhan Aulawi, Bandung, analisaglobal.com — Dede Farhan Aulawi (Ketua Persatuan Mata Elang Indonesia) Menarik untuk menyimak sepak terjang seseorang sekelas Edward Joseph Snowden, atau publik lebih mengenal dengan sebutan Snowden saja. Ia membuka mata dunia dalam menguak tabir rahasia dan sensitifitas informasi intelijen sekelas CIA yang selama …

Read More »

PERSIB Tunggu Surat Resmi Soal Lanjutan Kompetisi

Bandung, analisaglobal.com — Pelatih PERSIB Robert Alberts mengaku masih menunggu surat resmi dari operator liga terkait dengan lanjutan kompetisi 2020. Sebelumnya, sempat beradar kabar bahwa kompetisi akan digulirkan kembali pada awal tahun 2021 mendatang. Namun, Robert mengatakan belum mau berkomentar sampai adanya surat resmi dari PT. LIB. “Kami masih menunggu …

Read More »

Gerak Cepat, Jabar Antisipasi Penularan COVID-19 Saat Libur Panjang

Kota Bandung, analisaglobal.com — Pemerintah Daerah (Pemda) Provinsi Jawa Barat (Jabar) bergerak cepat dalam mencegah penyebaran COVID-19 saat libur dan cuti bersama tahun 2020. Pengetesan COVID-19 pun dilakukan di sejumlah destinasi wisata dan pintu masuk Jabar. Hal tersebut dikatakan Gubernur Jabar Ridwan Kamil yang juga Ketua Komite Kebijakan Penanganan COVID-19 …

Read More »

Ridwan Kamil Resmikan Masjid dan Graha HMI Bandung

Kota Bandung, analisaglobal.com — Gubernur Jawa Barat (Jabar) Ridwan Kamil meresmikan Masjid dan Graha Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Bandung di Jl. Sabang, Kota Bandung, Jumat (30/10/20). Dalam sambutannya, Kang Emil –sapaan Ridwan Kamil– berharap dengan berdirinya masjid dan graha, HMI dapat berkontribusi kepada masyarakat dan ikut membangun Jabar. “Dengan gedung …

Read More »

Pengelola Objek Wisata Harus Mampu Beri Jaminan Keselamatan Pada Pengunjung

Oleh : Dede Farhan Aulawi (Tourism Safety Refresentative) Bandung, analisaglobal.com — Setiap manusia pada dasarnya suka melakukan aktivitas wisata. Terlepas pemilihan jenis wisatanya seperti apa karena setiap orang memiliki peminatan masing – masing. Akan tetapi setiap tempat termasuk objek – objek wisata pada dasarnya memiliki potensi bahaya (hazard) dan resiko …

Read More »

Konsep Tourism Safety, Minimalisir Resiko Bencana Objek Wisata

Bandung, analisaglobal.com — Pembahasan tentang kepariwisataan selalu menarik untuk didiskusikan, bahkan lebih menarik lagi untuk dilakukan yaitu langsung melakukan kunjungan wisata ke objek – objek yang menarik untuk dikunjungi. Secara umum setiap manusia pasti menyukai wisata dengan alasannya masing – masing, baik sekedar untuk refreshing saja, menghindari kepenatan, mencari inspirasi, …

Read More »