Diduga Akibat Derasnya Aliran Sungai, Pohon Kelapa Tumbang Timpa Sebuah Kios Di Pasar Banjarsari

“Tindakan yang dilakukan dilokasi musibah bencana tersebut, yaitu assessment, dan pemotongan batang pohon kelapa yang tumbang tersebut,” ujar Uju.

Uju menjelaskan, untuk penanganan pohon kelapa yang tumbang tersebut dilakukan secara bergotong royong oleh warga masyarakat dibantu unsur Kepolisian, TNI, Pihak Pemerintah Desa, Pemerintah Kecamatan, Sigap Persis, MDMC, Tagana, Relawan Ciamis Selatan (RCS), RAPI, dan UPTD Pasar Banjarsari.

Dengan berbagai kejadian yang terjadi akibat cuaca ekstrem pada masa pancaroba ini, Uju menghimbau agar warga masyarakat meningkatkan kewaspadaan, agar potensi bencana dapat dikurangi, dan diminimalkan. (Yon)

Baca Juga LSM GMBI Distrik Lampung Utara, Menggelar Pengkaderan Kepada Seluruh Jajaran Anggota

About analisaglobal

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *