Jelang Pilkades PAW, Koramil 421-03/Pnh Bersama Polsek Penengahan dan Pol PP, Gelar Giat Gladi PAM

Koramil 421-03/Pnh Bersama Polsek Penengahan dan Pol PP, Gelar Giat Gladi PAM

Lampung Selatan, analisaglobal.com — Giat gladi PAM gabungan Koramil 421-03/Pnh bersama Polsek Penengahan, dan Pol PP Kecamatan Penengahan dalam rangka antisipasi pemilihan pilkades PAW (Pengganti Antar Waktu) Kepala Desa Gandri, Kecamatan Penengahan, kabupaten Lampung Selatan.

Dalam pelaksanaan PAM tersebut di cek langsung oleh Bupati Lampung Selatan Nanang Ermanto yang didampingi Camat Penengahan Jalani ,STP.,MH.

Bupati Nanang Ermanto mengatakan, kegiatan hari ini merupakan antisipasi sedini mungkin, sehingga pengamanan di jalankan untuk mendeteksi segala kemungkinan yang terjadi di lapangan apabila terjadi kerawanan konflik. Ucapnya.

Baca Juga BNPB Berikan DSP Senilai Rp. 250 Juta, Untuk Penanganan APG Semeru di Lumajang

Jelang Pilkades PAW

Serda Kabul Harian Sutrisno selaku perwakilan dari Koramil 03/Pnh menambahkan, sejalan dengan apa yang di sampaikan Bapak Bupati, maka Koramil dan Polsek mendukung terciptanya kondisi keamanan dalam terselenggaranya perhelatan pemilihan PAW Kepala Desa Gandri sampai dengan selesai nanti. Imbuhnya.

About analisaglobal

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *