Susun Policy Brief, FOPKIA Dan Simpul Belajar Madani Dorong Peningkatan Anggaran Kesehatan di Tangerang

Susun Policy Brief

Tangerang, analisaglobal.com — Setidaknya ada 13 Civil Society Organization (CSO) yang tergabung dalam Forum Simpul Belajar sehat gemilang terlibat pada Workshop Peninjauan Rekomendasi kebijakan anggaran layanan Kesehatan Ibu Hamil dan Bayi Baru Lahir yang dilaksanakan di Cikupa pada Rabu 25 Mei 2022.

Kegiatan tersebut dilakukan sebagai tindaklanjut dari hasil temuan riset Comunity Score Card yang dilakukan oleh Forum Peduli Kesehatan Ibu dan Anak (FOPKIA) dengan study kasus pada dua Puskesmas di Wilayah Teluknaga beberapa waktu lalu. Demikian disampaikan Ketua FOPKIA Kab Tangerang Muhamad Atif disela-sela acara.

FOPKIA Dan Simpul Belajar Madani Dorong Peningkatan Anggaran Kesehatan di Tangerang

Menurut Atif, hasil temuan lapangan tersebut akan dijadikan bahan rekomendasi kepada pemberi layanan dan ke Pemerintah Daerah. ” Diantara temuan yang kita dapatkan diantaranya terkait Sarana prasarana, prosedur dan persoalan Sumberdaya manusia”. Terang Atif.

Baca Juga https://id.m.wikipedia.org/wiki/Wikipedia_bahasa_Indonesia

About analisaglobal

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *