Tabligh Akbar Serta Launching Pembukaan PHPI di Manonjaya, Berikan Santunan Bagi Anak Yatim Dan Dhuafa

Tarnudin S.Pdi, selaku panitia penyelenggara PHPI mengatakan “Santunan ini berkerjasama dengan BKMN  hingga masyarakat pun sangat antusias terutama anak-anak yatim dan kaum dhuafa se-kecamatan Manonjaya.” Ucapnya

“Semoga di tahun yang akan datang para aghnia terutama para panitia bisa istiqomah dan bisa menyelenggarakan peringatan PHPI lebih meriah dari tahun-tahun sekarang ini, sehubungan situasi kondisi pandemi covid dan dengan adanya santunan/sodaqoh dari para aghnia, jadi wasilah pandemi covid yang ada di nusantara ini semoga cepat berlalu dan berakhir.” Pungkasnya

Meymey (14) selaku penerima santunan dari Desa Cibeber mengucapkan “Alhamdulillah saya sangat bersyukur sekali menerima santunan ini, dan saya berterimakasih kepada para aghnia, mudah-mudahan beliau semua diberikan rezeki yang berlimpah.” tandasnya

Jurnalis : Ani/Heni

About analisaglobal

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *