Daily Archives: December 12, 2024

Srikandi PLN Jabar dan YBM Gelar Trauma Healing dan Pemeriksaan Kesehatan Gratis Bagi Korban Bencana Sukabumi

Sukabumi, analisaglobal.com — Srikandi PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi Jawa Barat (PLN UID Jabar) berkolaborasi dengan Yayasan Baitul Maal (YBM) PLN menunjukkan kepedulian nyata kepada masyarakat terdampak banjir dan tanah longsor di Jawa Barat. Berbagai kegiatan dihadirkan untuk memberikan dukungan kesehatan mental dan fisik bagi warga di lokasi pengungsian. …

Read More »

Demi Kenyamanan Pengguna Jasa Jelang Nataru 2024/2025, ASDP Cabang Bakauheni Gelar Rakor Bersama Stakeholder 

Lampung Selatan, analisaglobal.com —  Menjelang periode libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024/2025, PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) telah melakukan berbagai persiapan untuk memastikan kelancaran dan kenyamanan penyeberangan di lintasan Bakauheni-Merak. ASDP memastikan kesiapan fasilitas pelabuhan, termasuk terminal, aksesibilitas, dan area parkir, sehingga pengguna jasa dapat menikmati layanan yang lebih …

Read More »

128.804 Pelanggan di Jawa Barat yang Terdampak Bencana Banjir & Tanah Longsor Telah Dapat Akses Listrik Kembali

Sukabumi, analisaglobal.com — 11 Desember 2024 – PLN Unit Induk Distribusi Jawa Barat (PLN UID Jabar) terus berupaya memulihkan pasokan listrik di wilayah Sukabumi dan Cianjur yang terdampak cuaca ekstrem, banjir, dan longsor. Berkat kerja keras tim di lapangan, kelistrikan pelanggan yang terganggu secara bertahap kembali normal. Hingga kini, 93% …

Read More »

GM PLN Jawa Barat Terjun Langsung Pastikan Kelistrikan di Kampung Ciporekat Sukabumi Pulih

Sukabumi, analisaglobal.com — General Manager PLN UID Jawa Barat, Agung Murdifi, turun langsung ke lokasi terdampak bencana di Sukabumi untuk memastikan proses pemulihan kelistrikan berjalan dengan maksimal. Salah satu tantangan terbesar adalah memulihkan listrik di Kampung Ciporekat, Desa Sangrawayan, sebuah wilayah terisolir dengan akses jalan yang sangat terbatas akibat longsor. …

Read More »