Kabupaten Tasikmalaya, analisaglobal.com — Semangat gotong royong kembali ditunjukkan warga Desa Karangmulya, Kecamatan Jamanis. Bertempat di wilayah Kampung Sindangmulya, Kedusunan Ciakar, pemerintah desa bersama masyarakat bahu-membahu membuka jalan baru menuju lapang desa Karangmulya, Sabtu (05/07/2025). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kepala Desa Karangmulya, Wahyudi Hartono, yang turut turun ke lapangan …
Read More »