Terkait Pekerjaan Proyek DI Cipasuti, Ini Tanggapan Pihak CV dan Dinas PUTRPPLH Kab. Tasikmalaya

Terkait Pekerjaan Proyek DI Cipasuti

Kabupaten Tasikmalaya, analisaglobal.com — Setelah di beritakan sebelumnya dengan judul Lemahnya Pengawasan Pihak Dinas, Pekerjaan Irigasi DI Cipasuti Diduga Gunakan Material Yang Tidak Sesuai yang berisi kalau pekerjaan tersebut diduga menggunakan material yang tidak sesuai dan pemasangan besi yang melebihi jarak yang sudah di tentukan, akhirnya pihak CV. FATH SAHALA MANDIRI pun angkat bicara.

Firdaus selaku direktur CV. FATH SAHALA MANDIRI menjelaskan kalau kejadian tersebut di luar pengawasannya karena dirinya belum sempat turun ke lokasi dikarenakan ada sesuatu yang urgent.

“Dengan adanya pemberitaan di media online analisaglobal.com saya langsung ke lokasi dan mengintruksikan kepada para pekerja untuk segera mengganti dengan material yang sesuai serta melakukan perbaikan terkait pemasangan besi,” jelasnya. Sabtu (21/10/23).

Baca Juga Jelang Pemilu Serentak 2024, Panwaslu Kecamatan Pamarican Mulai Tertibkan APK Liar

Ini Tanggapan Pihak CV dan Dinas PUTRPPLH Kab. Tasikmalaya

Lanjut Firdaus mengungkapkan, sebelumnya saya sangat berterima kepada rekan-rekan media yang sudah membantu dalam pengawasan atau kontrol sosial, dan sekarang saya sudah mengintruksikan kepada para pekerja untuk membongkar dan memperbaiki pekerjaan itu serta mengganti material yang tidak sesuai, ungkapnya.

About analisaglobal

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *